Jumlah Baris dan Kolom di Semua Versi Ms Excel

IDKurir.web.id – Microsoft Excel adalah program lembar kerja spreadsheet atau pengolah angka yang dikembangkan oleh Microsoft untuk Windows, MacOS, Android, dan juga iOS . Aplikasi ini dapat digunakan sebagai alat perhitungan dengan menampilkan grafik, tabel pivot, dan bahasa pemrograman makro yang disebut Visual Basic for Applications.

Pada tahun 1982, Microsoft telah mengeluarkan salah satu program spreadsheet yang sangat populer dengan sistem CP/M yakni Multiplan. Namun mengingat bahwa saingannya Lotus 1-2-3 sering digunakan sebagai standar industri, akhirnya Microsoft mengeluarkan program baru yang disebut dengan Ms Excel.

Nah sejak saat itulah, nama Ms Excel melambung tinggi dan mulai digunakan sebagai standar program spreadsheet yang biasa digunakan oleh para profesional.

Tapi apakah Anda tahu bahwa sebelum Ms Excel terkenal seperti sekarang ini, Ms Excel telah mengalami banyak perbaikan. Mulai dari versi Excel 5 hinggal versi 2016, ada banyak perubahan yang terjadi pada Ms Excel, salah satunya adalah perubahan jumlah baris dan kolom.

  Cara Mengembalikan File Belum Tersimpan di Word Dengan Mudah!

Baca juga :

Nah berikut ini adalah daftar perubahan jumlah baris dan kolom pada microsoft excel yang harus Anda tahu!

Jumlah Baris dan Kolom Pada Semua Varian Ms Excel

Versi ExcelJumlah BarisJumlah Kolom
Excel 20161,048,57616,384
Excel 20131,048,57616,384
Excel 20101,048,57616,384
Excel 20071,048,57616,384
Excel 200365,536256
Excel XP65,536256
Excel 200065,536256
Excel 9765,536256
Excel 9516,284256
Excel 516,284256

Demikian informasi seputar jumlah baris dan kolom di miscrosoft excel, semoga bermanfaat dan jangan lupa untuk membagikannya ke teman-temanmu ya!

 

error: This content is protected by DMCA